1. Latar Belakang
Kawasan Permukiman Code adalah sebuah kawasan yang terletak di sebelah utara Jembatan Gondolayu atau sering juga disebut sebagai perkampungan Gondolayu Lor. Permukiman ini berada di pinggiran kali Code. Kali Code adalah sebuah nama sungai yang terletak di kawasan kota Yogyakarta yang tidak asing lagi bagi masyarakat Yogyakarta tentunya. Disepanjang sungai agen togel terpercaya tersebut banyak sekali terdapat permukiman penduduk yang sangat padat. Pada penelitian kali ini kawasan Permukiman kali Codelah yang akan menjadi obyek penelitian. Di lokasi tersebut dapat dilakukan pengamatan terhadap komponen komponen lingkungan, seperti : transportasi, air bersih, sanitasi, drainase, limbah, sampah, udara, tata hijau, jalan, trotoar, dan lain lain.
2. Tujuan Penelitian
Adapun tujuan dari penelitian ini adalah :
Untuk mengetahui kondisi fisik kawasan permukiman Code khususnya Kampung Gondolayu Lor.
Mengetahui permasalahan lingkungan yang ada di daerah permukiman sepanjang Kali Code.
Mengetahui faktor apa saja yang dapat menyebabkan timbulnya masalah di permukiman kali Code tersebut
Dapat memberikan solusi atau pemecahan untuk menghadapi masalah-masalah tersebut.
3. Sasaran Pembahasan
Sasaran dari pembahasan ini adalah tata ruang perkampungan Gondolayu Lor Kali Code di Yogyakarta. Selain dilihat secara fisik, pemukiman padat juga dilihat dari segi infrastruktur dan kehidupan masyarakatnya akibat tata ruang pemukiman padat tersebut.
4. Lingkup Pencemaran
Tata ruang perkampungan Gondolayu Lor Kali Code di Yogyakarta.
Waktu Penelitian : Penelitian ini dilaksanakan pada bulan November 2009 sampai dengan bulan Desember 2009
Tempat Penelitian : Penelitian ini dilaksanakan di rumah pemukiman perkampungan Gondolayu Lor Kali Code di Yogyakarta.